Jumat, 01 November 2013

Tips dan trik menstabilkan kinerja pc





Kalau kita menginginkan kinerja pc stabil tida lambat hal yang harus kita lakukan adalah :
  • ·       Dalam memilih dan membeli spesiafikasi  hardware harus ada kesesuaian / kompatibel antara hardware yang satu dengan hardware yang lain.
  • ·       Jaga hardware kita dari debu dan kotoran,jika debu dan kotoran sudah terlihat menumbuk segeralah dibersihkan.
  • ·       Tempatkan pc ditempat yang sejuk,tidak terkena panas dan hujan,kalau bisa dekat ddengan ventilasi.
  • ·       Gunakan stabilizer maupun ups untuk mencegah tegangan listrik yang tidak stabil atau jika listrik sedang mati.
  • ·       Gunakan virtual memory. Dengan menambah kapasitas memory virtual ini akan membantu kinerja komputer anda .
  • ·       Manajemen file dan folder yang baik .
  • ·       Buang file-file yang tidak diperlukan.
  • ·       Pilih antivirusyang tepat,jangan menggunakan antivirus lebih dari satu.
  • ·       Perhatikan driver-driver yang diinstal sebisa mungkin jangan ada yang bertabrakan.
  • ·       Buang sound-sound yang tidak diperlukan .
  • ·       Sebaiknya anda mempelajari tentang gistry di windows  jika anda menggunakan sistem operasi be rbasis windows

Semoga bermanfaat

0 komentar:

Posting Komentar